Gendam




Apakabar teman teman semuanya? , tentu saja baik baik saja bukan , sudah lama saya tidak menulis lagi di blog ini , karena suatu keadaan di dunia nyata yang membuat saya jarang sekali ingin menulis kembali di blog ini.

Gendam? , ya gendam , siapa sih yang tidak tau tentang istilah ini , jika kita sudah mendengar katanya saja sudah mulai menjerumus ke hal hal yang negatif , betul bukan? , gendam ini sama halnya dengan hipnotis hanya saja ada beberapa perbedaan dan cara penggunaannya , simak terus tulisan ini nanti di akhir saya akan memberikan tutorial cara menggendam yang benar dan baik , eittss tentunya gendam ini harus kalian latih dan kalian gunakan dengan baik dan bijak , saya tidak akan pernah ridho jika apa yang telah saya jelaskan ini menjadi langkah utama kalian berbuat kejahatan.

Gendam adalah suatu ilmu ghaib yang dapat mempengaruhi alam bawah sadar manusia menggunakan kekuatan energi batin spiritual / metafisika seseorang, sehingga orang yang terkena ilmu gendam seperti kena sihir dan seketika itu juga korban akan menuruti apa saja keinginan si pemilik ilmu gendam. Sebenarnya ilmu gendam merupakan warisan budaya leluhur jawa yang pada awalnya digunakan untuk pengobatan atau untuk mempengaruhi seseorang untuk berbuat kebaikan. Tapi dijaman sekarang ini ilmu gendam lebih cenderung disalah gunakan untuk kejahatan atau untuk yang bersifat merugikan orang lain.

Jadi apakah gendam ini bisa kita cegah dan tangkal? , ya tentu saja bisa , intinya jika kita tak ingin terkena gendam pada orang orang jahat , jangan pernah berbicara dan bersalaman atau menatap orang yang tidak kita kenal , ini merupakan suatu langkah paling tepat untuk mencegah gendam di sekeliling kita , lalu bagaimana jika kita sudah terkena? , caranya hanyalah pasrah dan serahkan semuanya pada allah lalu pusatkan fokus kalian pada suatu hal , insya allah pasti akan terlepas dari gendam tersebut.

ok , tanpa basa basi saya akan memberikan tutorialnya untuk kalian , caranya cukup mudah , mungkin saya akan terkena omelan oleh guru atau teman teman saya , tapi tak apalah untuk blog ini saya akan membeberkannya.

duduk/berdiri dimuka cermin berjarak sekitar satu meter dihadapan kalian.-berilah spidol ditengah antara 2mata kalian /pangkal hidung/ titik cakra ajna.
-pandanglah cermin ,fokus ketitik tsb.Tatap terus tanpa berkedip/alis agak dikerutkan kebawah.-latian minimal 3menit.Untuk hasil maksimal latian rutin 1bulan.
-jika kalian berhasil dalam latian ini,maka mata kalian akan nampak bersinar dan berwibawa(orang laen yg memangdang/melihat anda akan takluk).
-dalam latian konsentrasi ini fokus ketitik dan berbisik dalam hati dengan mantap"mataku akan menjadi tajam dan berwibawa.Smakin lama smakin berpengaruh serta smakin tajam saja.Sehingga dapat mempengaruhi fikiran orang yg kupandang menurut kmauanku".Ulangi kata2 ini sampai latian berakhir.Ingat minimal 3menit dan rutin tiap hari untuk hasil maksimal.

Setelah kalian berhasil melatih mata anda.Skarang anda mulai mempelajari apa yg harus dilakukan agar anda mampu menguasai suatu suasana.Cara menguasai suasana saat kita mengobrol dengan cp pun.Atasan,bawahan,teman,atau dalam suatu pertemuan antara laen:
1.Saat kita berbicara dgn seseorang kita pandang pangkal hidung nya/cakra ajna. titik tsb merupakan salah satu titik lemah bila kita berpandangan dengan seseorang .Jangan sekali kali anda memandang matanya.Tidak dapat mempengaruhinya.Kita pandang titik ajna nya.
2.Saat seseorang bicara anda pandang bibirnya yg mengeluarkan kata2.Lalu saat dia diam maka kita pandang titik ajna nya lagi
3.Jika kita bicara dibelakang seseorang.Titik yg kita pandang adalah tengah2 leher belakangnya

itu adalah beberapa titik lemah seseorang dan dgn sinar mata yg tajam kita mampu mempengaruhinya.Bukan melotot.Sinar mata yg tajam murni hasil ketekunan dalam latian. tidak bisa dibuat2.Apalagi melototkan mata.Itu beda.Dan tak dapat mempengaruhi bila melotot.

oke tutorialnya hanya seperti itu , saya sarankan jika ingin berlatih , berlatihlah dengan orang orang terdekat ataupun dengan teman teman kalian , tolong jangan pergunakan ilmu ini sembarangan.

Reiki

Reiki berasala dari dua kata bahasa jepang , yaitu rei dan ki , rei yang berarti alam , ki yang berarti energi , secara umum reiki ini adalah teknik penyaluran energi alam untuk diri sendiri maupun orang lain. 

Reiki bukanlah suatu hal yang gaib melainkan seperti teknik akupuntur hanya saja reiki tidak menggunakan jarum jarum untuk menyalurkan energi , setiap mahkluk hidup pasti memiliki ki atau energi di dalam tubuhnya , hanya saja mereka tidak dapat menggunakannya secara baik atau bisa saja karena kesalahan kesalah dosa yang kita perbuat sehingga menghambat energi energi ini mengalir.

Penyaluran energi reiki ini biasanya melalui telapak tangan atau melalui jari , teknik dasar reiki ini hampir sama dengan membuat psi ball lalu merubah energi psi ball ini menjadi sebuah energi yang dapat menyembuhkan orang orang lain.

cara untuk menggunakan reiki ini terbilang lumayan sulit :
1.kita harus bisa membuka semua cakra dalam tubuh , dengan meditasi 30-+ hari.
2.jika kita sudah yakin bahwa cakra kita sudah terbuka tahap selanjutnya adalah , proses menggunakan reiki ini kepada buah apel.
3.letakan telapak tangan kepada apel , niatkan kita memberi energi reiki kepada apel tersebut , lalu sebagai perbandingan , ambil apel yang tanpa kita beri energi reiki.
4.diamkan apel tersebut selama -+1 minggu , lihatlah perbandingan antara apel yang di beri energi reiki dan tanpa diberi energi.
5.jika buah apel yang di beri energi reiki tetap terlihat segar , selamat anda berhasil menguasain energi reiki ini.

kekuatan yang terbaik adalah kekuatan yang bermanfaat bagi sesama karena pada dasarnya kekuatan sejati itu hanya milik tuhan yang maha esa.

Posisi Meditasi Yang Paling Nyaman

Posisi meditasi yang paling nyaman? , ada banyak posisi posisi meditasi yang nyaman untuk bisa kita praktekan atau kita gunakan , seperti gambar di atas posisi posisi diatas banyak digunakan oleh orang orang untuk meditasi , diantaranya full lotus , setengah lotus , burmese(bahasa resmi myanmar) , diatas bangku kecil dan duduk di bangku.

Teknik teknik di atas digunakan untuk bisa mendapatkan ketenangan yang lebih dan kenyamanan yang lebih.

Full lotus : teknik tersebut dipraktekan dengan menaruh kedua tangan di atas pangkal paha , menaruh telapak tangan kiri diatas telapak tangan kanan , dengan menempelkan kedua belah jempol , menyilangkan kedua kaki , kaki kiri diatas kaki kanan.

Half lotus (Setengah lotus) : teknik ini hampir sama dengan teknik half lotus , hanya saja teknik ini menaruh kaki kanan dibawah paha kaki kiri.

Burmese : hampir sama dengan half lotus , hanya saja kita menaruh kaki kiri di depan kaki kanan.

On a stool (Di atas bangku kecil) : teknik tersebut di praktekan dengan melipat kedua kaki di bawah meja kecil dan menduduki meja tersebut , namun posisi tangan tersebut berbeda dari ketiga teknik di atas , hanya menaruh kedua tangan di atas paha tanpa menempelkan kedua jempol.

On a chair (Di atas bangku) : posisi ini adalah posisi yang menurut sebagian orang paling nyaman , posisi ini hanya duduk di atas bangku dengan menaruh kedua tangan di atas pangkal paha.

ada beberapa posisi tangan tangan yang bisa kita ambil untuk mempernyaman proses meditasi kita , tidak hanya menempelkan kedua jempol pada teknik teknik diatas , namun banyak posisi posisi tangan yang lebih menyamankan diri kita pada saat sedang melakukan proses meditasi di atas , namun saya lebih menganjurkan posisi lotus dengan menempelkan jari telunjuk dengan jempol dan menaruh tangan di atas dengkul seperti gambar di bawah ini.